Akrab Juara : Jurnal Ilmu-ilmu Sosial
Vol. 9 No. 1 (2024): Februari

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI FRAUD PENGADAAN BARANG DAN JASA (STUDI PADA LEMBAGA PENJAMINAN MUTU PENDIDIKAN MALUKU UTARA)

Haris Yusuf (Unknown)
Mustafa K. Taduho (Unknown)



Article Info

Publish Date
30 May 2025

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh beberapa variabel terhadap fraud pengadaan barang barang dan jasa pada Lembaga Penjaminan Mutu Pendidikan Maluku Utara. Hasil penelitian menunjukan bahwa secara parsial kualitas panitia pengadaan barang dan jasa (X1) berpengaruh signifikan terhadap fraud pengadaan barang dan jasa, kualitas penyedia barang dan jasa (X2) berpengaruh signifikan terhadap fraud pengadaan barang dan jasa, penghasilan panitia pengadaan barang dan jasa (X3) tidak berpengaruh signifikan terhadap fraud pengadaan barang dan jasa, sistem dan prosedur pengadaan barang dan jasa (X4) berpengaruh signifikan terhadap fraud pengadaan barang dan jasa, etika pengadaan barang dan jasa (X5) tidak berpengaruh signifikan terhadap fraud pengadaan barang dan jasa dan lingkungan pengadaan barang dan jasa (X6) tidak berpengaruh signifikan terhadap fraud pengadaan barang dan jasa. Dan secara simultan tidak berpengaruh terhadap fraud pengadaan barang dan jasa.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

akrabjuara

Publisher

Subject

Biochemistry, Genetics & Molecular Biology Chemistry Medicine & Pharmacology

Description

URNAL AKRAB JUARA adalah sebuah jurnal pendidikan dan pengetahuan yang berkaitan dengan ilmu-ilmu sosial untuk para pendidik dan pendidikan yang ingin menungkan hasil karya ilmiahnya dengan nuangsa teknologi pembelajaran serta pengajaran dalam bidang masing-masing ...