Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat
Vol. 1 No. 3 (2025): Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat

Peningkatan Pemahaman Santri Tentang Kedisiplinan Dan Jiwa Kepemimpinan Di Pondok Pesantren Daarul Ikhlash Sangatta Selatan

Ifendi, Mahfud (Unknown)
Razak, Andi Muhammad Fauzan (Unknown)
Hasanah, Siti Nur (Unknown)
Azizah, Anisa Nur (Unknown)



Article Info

Publish Date
30 Apr 2025

Abstract

Kedisiplinan dan jiwa kepemimpinan merupakan dua hal yang urgent bagi pengembangan karakter seorang santri. Hadirnya pengabdi di pondok Pesantren Daarul Ikhlaash Sangatta Selatan bertujuan untuk memberikan pemahaman terkait dua hal di atas. Kegiatan pengabdian ini dilakukan di pondok pesantren Daarul Ikhlaash Sangatta Selatan berkaitan dengan penguatan dan pendampingan kedisiplinan dan jiwa kepemimpinan santri. Dalam pelaksanaannya, pengabdi berbaur secara langsung dengan para santri dengan menggunakan metode berpartisipasi secara langsung. Hasil dari kegiatan ini adalah bertambahnya wawasan para santri atau peserta didik terkait dengan kedisiplinan dan kepemimpinan. Antusias para santri menunjukkan sikap yang positif sehingga ke depan, perlu kiranya untuk ditindaklanjuti dengan kegiatan yang serupa dengan membahas topik yang lain.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

JPKM

Publisher

Subject

Agriculture, Biological Sciences & Forestry Civil Engineering, Building, Construction & Architecture Decision Sciences, Operations Research & Management Economics, Econometrics & Finance Languange, Linguistic, Communication & Media

Description

Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat (JPKM) diterbitkan oleh CV. Era Digital Nusantara adalah peer-reviewed journal yang memuat artikel-artikel ilmiah dari berbagai disiplin ilmu yang diadopsi dalam berbagai aktivitas pengabdian kepada masyarakat dan penelitian terapan lainnya. Artikel-artikel yang ...