Jurnal Pengabdian Sosial
Vol. 2 No. 7 (2025): Mei

Pemanfaatan Limbah Cair Tahu Menjadi Pupuk Organik Cair di Pabrik Tahu Hj. Isah Kota Tasikmalaya

Sa'adah, Siti (Unknown)
Muliasari, Sri (Unknown)
Nisa, Syahla Rahmah Ainun (Unknown)
Lestari, Vivianita Anggun (Unknown)
Zahirah, Ghefira (Unknown)
Jannata, Matswa Finnury (Unknown)
Sugistiani, Alfiana (Unknown)
Pramuji, Riana (Unknown)



Article Info

Publish Date
25 May 2025

Abstract

Belum ada pengelolaan maupun pengolahan limbah cair tahu di Pabrik Hj Isah Kota Tasikmalaya. Selama ini limbah cair tahu langsung dibuang ke sungai yang ternyata berpotensi menyebabkan adanya pencemaran lingkungan. Salah satu solusi yang dapat diterapkan adalah memanfaatkan limbah tersebut menjadi pupuk organik cair yang lebih bermanfaat dan bisa bernilai jual. Melihat potensi yang mungkin dapat dilakukan dalam meminimalisir dampak negatif dari limbah yang dihasilkan pada industri tahu, maka dalam kegiatan pengabdian masyarakat ini berupaya untuk memberikan solusi terkait penanganan limbah tahu yang dihasilkan pada salah satu industri tahu agar menghasilkan sesuatu yang dapat memberikan dampak positif bagi lingkungan. Metode kegiatan meliputi tiga tahapan yaitu persiapan, pelaksanaan, dan evaluasi. Hasil dari pengabdian ini adalah para pekerja mengetahui dan mampu mengolah limbah cair tahu menjadi pupuk organik cair sehingga bisa meminimalisir pencemaran lingkungan.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

jps

Publisher

Subject

Religion Computer Science & IT Economics, Econometrics & Finance Education Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Public Health Social Sciences

Description

Jurnal Pengabdian Sosial published every month (12 times a year), contains disseminates every thought and idea on the results of research and the use of technology to be implemented to the public, including field of science; Mathematics and Natural Sciences, Applied, Social, Law, Culture, Economics, ...