Penggunaan komputer yang terlalu lama dan terus menerus dapat menyebabkanpenyakit yang disebut Computer Vision Syndrome, dan sindrom ini merupakan bahaya terbesarabad ke-21. Institut Nasional Keselamatan dan Kesehatan Kerja AS mengatakan bahwa sekitar90% orang yang menghabiskan 3 jam atau lebih sehari di depan komputer dapat mengakibatkanComputer Vision Syndrome (CVS). CVS adalah kondisi di mana mata terfokus pada komputeratau perangkat tampilan lainnya dalam waktu yang lama. Salah satu masalah K3 (Keselamatandan Kesehatan Kerja) yang dapat menyebabkan kecelakaan kerja adalah kelelahan. Kelelahankerja merupakan suatu kondisi dimana kemampuan dan daya tahan seseorang dalam bekerjamengalami penurunan. Kelelahan mata adalah masalah yang terjadi ketika mata fokus padasesuatu benda benda di dekatnya untuk jangka waktu yang lama, menyebabkan kemampuanpenglihatan mata menjadi berkurang. Kelelahan mata atau asthenopia adalah gejala yangdisebabkan oleh kondisi kurang idealnya mata dalam mendapatkan ketajaman visual.Jenispenelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode Jenis penelitian yang digunnakandalam penilitian merupakan penelitian kuantitatif dengan menggunakan metode observasilangsung, yaitu yang bersifat anlitik karena penelitian diarahkan untuk menjelaskan suatukeadaan atau situasi. Pendekatan yang dilakukan dalam penelitian ini adalah desain CrossSectional, yaitu pengumpulan data yang dilakukan dalam kurun waktu tertentu.Setelahmengumpulkan data melalui kuesioner, langkah selanjutnya adalah analisis data.
Copyrights © 2025