Journal of Artificial Intelligence and Digital Business
Vol. 4 No. 2 (2025): Mei - Juli

Sistem Rekrutmen Guru Dalam Meningkatkan Mutu Pembelajaran di Sophos School Indonesia

Amelia, Rizki (Unknown)
Luthfiyah, Hilmi (Unknown)



Article Info

Publish Date
19 Jun 2025

Abstract

Sistem rekrutmen guru yang baik dan profesional menjadi elemen penting dalam menunjang keberhasilan pendidikan di sekolah. Sophos School Indonesia merupakan salah satu lembaga pendidikan yang berkomitmen untuk merekrut guru secara selektif guna meningkatkan mutu pembelajaran. Penelitian ini bertujuan untuk mengungkap proses rekrutmen guru di Sophos School Indonesia serta bagaimana sistem tersebut berkontribusi terhadap peningkatan mutu pembelajaran. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif deskriptif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa proses rekrutmen yang transparan, berbasis kompetensi, dan melalui tahapan seleksi yang ketat mampu menghasilkan guru berkualitas yang berdampak positif terhadap kualitas pembelajaran.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

RIGGS

Publisher

Subject

Computer Science & IT Economics, Econometrics & Finance Electrical & Electronics Engineering Engineering

Description

Journal of Artificial Intelligence and Digital Business (RIGGS) is published by the Department of Digital Business, Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai in helping academics, researchers, and practitioners to disseminate their research results. RIGGS is a blind peer-reviewed journal dedicated to ...