Ulead : Jurnal E-pengabdian
Volume 4 Nomor 1 Juli 2024

Workshop Penyusunan Kurikulum Berbasis Outcome Based Educatioan (OBE) di STMIK Kaputama Binjai

Silitonga, Parasian D.P (Unknown)



Article Info

Publish Date
15 Jul 2024

Abstract

Kurikulum berbasis Outcome Based Education (OBE) merupakan pendekatan dalam sistem pendidikan dengan fokus dan tujuan yang jelas sehingga kompetensi yang penting dan sesuai dengan kebutuhan mahasiswa dapat dicapai. Kurikulum OBE adalah kurikulum yang menitikberatkan pada capaian pembelajaran yang jelas dan terukur, serta memastikan ketercapaian pembelajaran tersebut. Tujuan pendidikan berbasis outcome adalah untuk menghasilkan lulusan dengan profil profesional dengan seperangkat standar kriteria kemampuan yang ditetapkan dalam Capaian Pembelajaran Lulusan (CPL), serta capaian pembelajaran lulusan (CPL) yang dirumuskan dengan mengacu pada visi misi perguruan tinggi.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

ULEAD

Publisher

Subject

Computer Science & IT

Description

ULEAD :Jurnal E-Pengabdian adalah media Publikasi untuk luaran dari Pengabdian kepada masyarakat yang berhubungan dengan pelatihan, penyuluhan, dan juga pendampingan masyarakat dalam bidang Ilmu ...