QAZI : Journal of Islamic Studies
Vol 1 No 2 (2025): 2025

Makanan Halal Dan Makanan Haram Menurut Perspektif Al-Qur`An

Anggi Wahyuni (Unknown)
Syamzaimar (Unknown)



Article Info

Publish Date
30 Mar 2025

Abstract

Konsep makanan halal dan haram dalam Islam memiliki posisi sentral karena tidak hanya berkaitan dengan hukum konsumsi, tetapi juga menyangkut aspek spiritual, moral, dan kesehatan. Dalam Al-Qur’an, ketentuan mengenai makanan halal dan haram disampaikan secara eksplisit untuk menjaga kesucian jiwa dan kebersihan tubuh umat Islam. Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji secara mendalam prinsip-prinsip makanan halal dan haram menurut perspektif Al-Qur’an. Metode yang digunakan adalah pendekatan kualitatif dengan studi pustaka (library research) yang bersumber dari ayat-ayat Al-Qur’an, kitab tafsir, dan literatur keislaman yang relevan. Hasil kajian menunjukkan bahwa makanan halal merupakan bentuk rahmat Allah yang berdampak positif pada ibadah, etika, dan kesehatan, sedangkan makanan haram mengandung risiko fisik dan spiritual yang besar. Implikasi dari penelitian ini menegaskan pentingnya kesadaran umat Muslim untuk menjaga pola konsumsi yang sesuai syariat guna meraih keberkahan hidup dunia dan akhirat.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

qazi

Publisher

Subject

Religion Social Sciences

Description

QAZI : Journal of Islamic Studies with e-ISSN 3089-1221 p-ISSN 3089-123X is a peer-reviewed open access journal and follows a single-blind review policy. Scientific articles in QAZI: Journal of Islamic Studies are the results of original research, conceptual ideas, and current studies within the ...