OIKOS: Jurnal Kajian Pendidikan Ekonomi dan Ilmu Ekonomi
Vol 9 No 2 (2025): OIKOS: Jurnal Kajian Pendidikan Ekonomi dan Ilmu Ekonomi

A STRUKTUR KEPEMILIKAN DAN KUALITAS LABA (Studi Empiris Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia)

Anggraeni, Arista Widya (Unknown)
Indarti, Kentris (Unknown)
Widiatmoko, Jacobus (Unknown)



Article Info

Publish Date
10 Jul 2025

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji dan menganalisis pengaruh struktur kepemilikan terhadap kualitas laba pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) tahun 2018-2022. Variabel yang digunakan dalam penelitian ini adalah kepemilikan institusional, kepemilikan manajerial, kepemilikan pemerintah, dan kepemilikan asing. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif yang menggunakan metode purposive sampling untuk mencari data sekunder yang diperoleh dari laporan keuangan dan laporan tahunan yang dapat diakses melalui website www.idx.co.id. Penelitian ini menggunakan analisis regresi linier berganda dengan software SPSS 19. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa kepemilikan manajerial berpengaruh positif terhadap kualitas laba, sedangkan hasil kepemilikan institusional berpengaruh negatif terhadap kualitas laba, dan hasil kepemilikan pemerintah dan kepemilikan asing tidak berpengaruh terhadap kualitas laba.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

oikos

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance Education Social Sciences

Description

OIKOS: Jurnal Kajian Pendidikan Ekonomi dan Ilmu Ekonomi is a scientific journal in Jurusan Pendidikan Ekonomi, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Pasundan that serves as a media for publication of ideas, studies and quality research results related to Economic and Economic Education ...