Teori kultivasi  merupakan teori komunikasi masa yang menjelaskan keterkaitan antara media komunikasi dengan tindakan. Para pendakwah melakukan penyebaran Islam dengan menggunakan media yang sudah dimiliki dan melekat dalam kehidupan sehari-hari masyarakat. Media yang digunakan adalah budaya. Cara ini dasarnya terdapat dalam Al-Qur'an (QS. Al-Nah :125).  Sebagai mana bentuk konstektual dari metode dakwah Rasulullah SAW. Tujuan para pendakwah untuk menyampaikan dakwahnya melalui media adalah menyesuaikan keadaan zaman sekarang yang modern ini.
                        
                        
                        
                        
                            
                                Copyrights © 2025