JPIn : Jurnal Pendidik Indonesia
Vol 8, No 1: April 2025

Pengaruh Teknik Modeling (CBT) Terhadap Insecure Pada Siswa Kelas XI di SMA Negeri 3 Mataram

Panggi, Tana Cempaka Louk (Unknown)
Nuraeni, Nuraeni (Unknown)



Article Info

Publish Date
30 Apr 2025

Abstract

Insecure adalah suatu keadaan dimana seseorang yang merasa tidak aman, menganggap dunia sebagai sebuah hutan yang mengancam dan kebanyakan manusia berbahaya dan egois tujuan penelitian  ini untuk mengetahui Pengaruh Teknik Modeling (CBT) Terhadap Insecure Pada Siswa Kelas XI Di Sma Negeri 3 Mataram Tahun Pelajaran 2023/2024.jenis penelitian ini menggunakan Teknik CBT Self- inctrution . Teknik pengumpulan data yang digunakan yaitu angket,observasi,dokumentasi.Proses pengambilan sampel menggunakan purposive sampling, dengan populasi 101 siswa kelas XI SMAN 3 Mataram dan sampel sebanyak 12 siswa yang memiliki sikap insecure yang tinggi. Analisis data menggunakan rumus t-test, berdasarkan analisa data perhitungan nilai t,dimana nilai t-hitung diperoleh = 6,193 kemudian dicocokan dengan nilai t dalam tabel dengan db (N-1) = 12- 1 = 11 dengan taraf signifikan 5% = 2,201. Dengan demikian nilai t hitung lebih besar dari t- tabel yakni (6,193 2,201) maka hipotesis nihil (Ho) ditolak sendangkan hipotesis alternatif (Ha) diterima pada taraf signifikan 5% sehingga penelitian ini dinyatakan “Signifikan”

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

JPIn

Publisher

Subject

Education Other

Description

Jurnal Pendidik Indonesia (JPIn) mempublikasikan artikel kajian teori atau penelitian terkait dengan Pendidikan. JPIn menerima publikasi dari guru-guru (PAUD, SD, SMP, SMA), Dosen, serta dari pemerhati dan peneliti ...