Jurnal Pengabdian Masyarakat Bhinneka
Vol. 3 No. 4 (2025): Bulan Juli

Penerapan Program Bimbingan Belajar Sebagai Upaya Peningkatan Prestasi Akademik Siswa SD di Desa Bandar

Maulia, Putri Resti (Unknown)
Sanjaya, Muhamad Rama (Unknown)
Sari, Afri Yani Media (Unknown)
Sari, Astri Yana (Unknown)
Prabella, Eldeza (Unknown)
Praniaga, Jennifer (Unknown)



Article Info

Publish Date
31 Jul 2025

Abstract

Kegiatan pendampingan belajar yang dilaksanakan di luar waktu sekolah menjadi solusi yang baik bagi siswa yang memiliki hambatan dalam belajar pada pelajaran bahasa indonesia. Program ini di lakukan oleh mahasiswa KKN Universitas Baturaja kegiatan ini laksanakan sebagai wujud kontribusi nyata dalam pengabdian kepada masyarakat Desa Bandar, dengan tujuan utama untuk meningkatkan kemampuan siswa dalam materi pelajaran bahasa indonesia, mengembangkan semangat belajar, serta membentuk kebiasaan belajar yang positif. Sasaran dari kegiatan ini merupakam siswa kelas 1 hingga kelas 6 SD metode yang di gunakan bersifat kualitatif melalui pendekatan langsung, ice breaking, pemberian reward, serta evaluasi dilakukan melalui perbandingan hasil tes awal dan tes akhir siswa guna mengukur tingkat peningkatan pemahaman siswa terhadap materi, meningkatkan antusiasme belajar, serta partisipasi aktif selama kegiatan berlangsung. Bimbingan belajar terbukti menjadi strategi yang efektif dalam menjawab tantangan pembelajaran didaerah pedesaan.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

Jpmb

Publisher

Subject

Agriculture, Biological Sciences & Forestry Computer Science & IT Economics, Econometrics & Finance Education Public Health

Description

Jurnal Pengabdian Masyarakat Bhinneka (JPMB) published 4 (Four) times a year (February, July, September, November), contains disseminates every thought and idea on the results of research and the use of technology to be implemented to the public, including field of science; Mathematics and Natural ...