EMAS
Vol. 6 No. 7 (2025): EMAS

PENGARUH PROFITABILITAS, EFISIENSI OPERASI, DAN ASET TIDAK BERWUJUD TERHADAP NILAI PERUSAHAAN PADA PERUSAHAAN MAKANAN DAN MINUMAN DI BURSA EFEK INDONESIA

Sanjaya, I Nyoman Arya (Unknown)
Widnyana, I Wayan (Unknown)
Tahu, Gregorius Paulus (Unknown)



Article Info

Publish Date
26 Jul 2025

Abstract

Arus globalisasi dan moderenisasi telah menyebabkan terjadinya integrasi pasar dunia, sehingga perekonomian suatu negara tidak dapat terhindar dari pengaruh perubahan ekonomi di belahan dunia lainnya. Penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk mengetahui pengaruh profitabilitas, efisiensi operasi dan aset tidak berwujud terhadap nilai perusahaan pada perusahaan makanan dan minuman di Bursa Efek Indonesia. Populasi penelitian adalah Arus globalisasi dan modernisasi telah menyebabkan terjadinya integrasi pasar dunia, sehingga perekonomian suatu negara tidak dapat terhindar dari pengaruh perubahan ekonomi di belahan dunia lainnya. Teknik pengambilan sampel yaitu teknik Purposive Sampling. Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis regresi linier berganda. Metode pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode non partisipan. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa Profitabilitas, Efisiensi operasi, Aktiva tidak berwujud berpengaruh positif terhadap nilai perusahaan pada perusahaan makanan dan minuman yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2020- 2022. Penelitian selanjutnya dapat mengembangkan penelitian ini dengan menggunakan variabel lain yang secara teori mempunyai pengaruh terhadap kinerja karyawan.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

emas

Publisher

Subject

Decision Sciences, Operations Research & Management Economics, Econometrics & Finance Social Sciences

Description

EMAS merupakan jurnal ilmiah untuk ilmu ekonomi, manajemen dan bisnis yang diterbitkan oleh Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Mahasaraswati Denpasar E-ISSN : 2774 - 3020. Jurnal ini sebagai sarana publikasi hasil penelitian Dosen dan mahasiswa S1 dalam meningkatkan mutu ...