Sejak era industri 4.0 masuk di Indonesia, berbagai informasi menyebar dengan cepat karena budaya terkulturasi,salah satunya dalam berpakaian atau trand fashion. Saat ini, banyak merek telah masuk ke pasar fashion Indonesia.satu produk Erigo. Erigo menggunakan review pelanggan dan influencer untuk memasarkan barangnya untuk bersaingdengan merek fashion lainnya. Pengaruh dari ulasan pelanggan,ulasan influencer, dan kepercayaan sebagai moderasidipelajari dalam penelitian ini. Pada penelitian kali ini metode yang digunakan yaitu metode kuantitatif denganmelakukan penyebaran kuesioner secara online kepada masyarakat Indonesia yang mengetahui dan pernah membeliproduk Erigo. Sebanyak 385 orang yang disurvei. Pada penelitian ini menunjukkan bahwasannya ulasan pelanggandan influencer memiliki pengaruh secara signifikan dan positif pada niat beli kembali. Namun, kepercayaan tidakmemoderasi ulasan influencer terhadap niat membeli barang kembali. Kata Kunci-influencer review, trust, customer reviews, and repurchase intention
Copyrights © 2024