Prosiding Simposium Nasional Manajemen dan Bisnis
Vol. 4 (2025): Simposium Manajemen dan Bisnis

STUDI NETNOGRAFI USER-GENERATED CONTENT PENGGUNA PRODUK SKINCARE OLEH KOMUNITAS OHMYBEAUTYBANK PADA APLIKASI X

Syaida, Tridia Ayun (Unknown)
Hakimah, Ema Nurzainul (Unknown)
Damayanti, Susi (Unknown)



Article Info

Publish Date
05 Aug 2025

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk memahami dan menganalisis peran konten yang dihasilkan oleh User-Generated Content dalam membentuk persepsi serta meningkatkan kepercayaan konsumen terhadap produk skincare. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah pendekatan kualitatif dengan metode netnografi. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa peran User-Generated Content tidak hanya penting dalam membangun persepsi positif terhadap produk, tetapi juga memiliki dampak nyata dalam membentuk intensi pembelian melalui proses persuasi organik dalam komunitas. Kebaruan riset ini terletak pada pendekatan netnografi yang mendalam terhadap komunitas daring lokal di Indonesia, khususnya dalam konteks produk skincare, yang hingga saat ini masih jarang diteliti melalui pendekatan kualitatif naturalistik.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

simanis

Publisher

Subject

Decision Sciences, Operations Research & Management Economics, Econometrics & Finance

Description

Prosiding Simposium Nasional Manajemen Bisnis menerbitkan penelitian dalam disiplin ilmu yang disediakan aplikasi untuk manajemen, serta penelitian di bidang-bidang seperti Manajemen Strategi, Manajemen Keuangan, Manajemen Operasi, Manajemen Pemasaran, Manajemen SDM, Teknologi Keuangan, ...