AL MAQRIZI: Jurnal Ekonomi Syariah dan Studi Islam
Vol. 3 No. 1 (2025): Al-Maqrizi: Jurnal Ekonomi Syariah dan Studi Islam

Penerapan Sistem Pembayaran berbasis Cash on Delivery (COD) dalam meningkatkan Minat Beli Konsumen dalam Perspektif Ekonomi Syariah

Syaifah fatimah asyahrah (Unknown)
Arifin Sahaka (Unknown)
muhammad ardi (Unknown)



Article Info

Publish Date
30 Jun 2025

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menemukan penerapan sistem pembayaran berbasis cash on delivery (COD) dalam meningkatkan minat beli konsumen dari perspektif ekonomi syariah dengan menambahkan konsep khiyar sebagai salah satu unsur penting dan telah menjadi topik yang menarik bagi para peneliti dan praktisi di berbagai bidang. Penelitian yang dilakukan adalah penelitian kualitatif dengan pendekatan deskriptif yang dilakukan dengan mengumpulkan data-data seperti observasi, wawancara dan dokumentasi. Melalui pendekatan kualitatif dengan studi kasus pada platform belanja daring yaitu TikTok Shop, data dapat dianalisis dengan menyajikan data yang komprehensif berkaitan dengan penerapan sistem pembayaran berbasis cash on delivery (COD) dalam meningkatkan minat beli konsumen. Dengan demikian, penelitian ini dapat menyimpulkan bahwa penerapan COD jika diatur sesuai dengan perspektif ekonomi syariah dapat menjadi instrumen penting dalam pertumbuhan ekonomi dan perluasan inklusi keuangan bagi umat Islam.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

AMQ

Publisher

Subject

Religion Economics, Econometrics & Finance Education

Description

Focus and Scope Focus Al-Maqrizi: Journal of Sharia Economics and Islamic Studies emphasizes the study of Sharia Economics, and Islamic Studies, in Islamic countries in general and Indonesia in particular by focusing on economic theories, Islamic law, and positive law and their practice in the ...