Journal Industrial Engineering and Management (JUST-ME)
Vol. 6 No. 02 (2025): Journal Industrial Engineering and Management (JUST-ME)

PENGEMBANGAN MODEL SISTEM DINAMIS PENGELOLAAN HAMA DAN PUPUK UNTUK EFISIENSI BIAYA DAN PENINGKATAN KETAHANAN PANGAN

Puspitasari, Diana Dwi (Unknown)
Murnawan, Hery (Unknown)



Article Info

Publish Date
12 Jul 2025

Abstract

Desa tamban, Kecamatan Pakel, Kabupaten Tulungagung, memiliki potensi pertanian yang besar dengan komoditas utama padi dan jagung. Penelitian ini bertujuan mengidentifikasi faktor-faktor yang memengaruhi efisiensi biaya produksi serta menyusun strategi optimalisasi usaha tani melalui skenario sistem dinamis.. Simulasi sistem dinamis dengan STELLA mengevaluasi tiga skenario: penggunaan biopestisida, pupuk semi organik, dan optimalisasi teknologi. Skenario penggunaan biopestisida mampu menurunkan biaya sebesar 5,89%. Sedangkan skenario penggunaan pupuk semi organik mampu menurunkan biaya sekitar 2,63%. Pada skenario ketiga yaitu pengoptimalan teknologi pertanian, biaya dapat ditekan sebesar 0,86%. Dengan adanya skenario-skenario tersebut, petani akan sangat diuntungkan ketika dapat menekan biaya produksi sehingga keuntungan yang didapatkan jauh lebih tinggi.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

JUSTME

Publisher

Subject

Control & Systems Engineering Decision Sciences, Operations Research & Management Industrial & Manufacturing Engineering

Description

Journal Industrial Engineering and Management (JUSTME) merupakan jurnal program studi teknik industri yang diterbitkan oleh program studi teknik industri, fakultas teknik, Universitas Islam Makassar. Fokus jurnal ini mengenai keilmuan teknik industri dan manajemen ...