eProceedings of Engineering
Vol. 11 No. 5 (2024): Oktober 2024

Mobilisasi Robot Pengantar Makanan Dengan Tiga Roda Omniwheel Dan Odometry

Fachrizi , Rifqy (Unknown)
Susanto, Erwin (Unknown)
Rodiana, Irham Mulkan (Unknown)



Article Info

Publish Date
22 Nov 2024

Abstract

Abstrak — Penelitian bertujuan untuk mengembangkan robot pengantar makanan dengan menggunakan rodaomnidirectional dan sistem odometri untuk pergerakan yang lebih fleksibel dan efisien. Robot ini menggunakan tigamikrokontroller dan satu komputer papan tunggal (SBC) untuk mengendalikan pergerakan, membaca sensor , dan memprosesgambar. Pengujian dilakukan untuk mengevaluasi akurasi odometri dan kinerja PID dalam mengontrol kecepatan roda.Hasil dari pengujian menunjukan robot dapat bergerak sesuai dengan trajektori yang telah ditentukan pada robot, namunmasih terdapat beberapa kekurangan dalam akurasi dan pengamatan lingkungan. Oleh karena itu, robot masih perlupengembangan lebih lanjut dalam meningkatkan pergerakan yang lebih fleksibel dan mengurangi resiko tabrakan. Kata kunci — Robot pengantar makanan, omnidirectiona,odometri,PID,mikrokontroller,komputerpapan tunggal

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

engineering

Publisher

Subject

Computer Science & IT Control & Systems Engineering Electrical & Electronics Engineering Engineering Industrial & Manufacturing Engineering

Description

Merupakan media publikasi karya ilmiah lulusan Universitas Telkom yang berisi tentang kajian teknik. Karya Tulis ilmiah yang diunggah akan melalui prosedur pemeriksaan (reviewer) dan approval pembimbing ...