Jurnal Ilmiah Bisnis, Manajemen, dan Akuntansi
Vol. 5 No. 2 (2025): Juli

Pengaruh Viral Marketing pada Sosial Media Terhadap Keputusan Penggunaan Layanan Si Cepat (Studi Kasus pada Masyarakat Kabupaten Semarang)

Bangsa, Jaya Ramadaey (Unknown)
Fathurachman, Chadyan (Unknown)
Ulfamiyati (Unknown)
Rizqon Jamil Farhas (Unknown)



Article Info

Publish Date
31 Jul 2025

Abstract

This study aims to analyze the influence of viral marketing on social media on the decision to use the Si Cepat service in Semarang Regency. The research method uses a quantitative approach with a sample of 100 respondents selected by purposive sampling. Data were collected through a structured questionnaire and analyzed using simple linear regression analysis. The results of the study showed that viral marketing on social media had a positive and significant effect on the decision to use Si Cepat services with a determination coefficient value (R²) of 0.742 or 74.2%. These findings indicate that viral marketing strategies through social media platforms are effective in influencing consumer behavior to use Si Cepat services.   Abstrak Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh viral marketing pada sosial media terhadap keputusan penggunaan layanan Si Cepat di Kabupaten Semarang. Metode penelitian menggunakan pendekatan kuantitatif dengan sampel 100 responden yang dipilih secara purposive sampling. Data dikumpulkan melalui kuesioner terstruktur dan dianalisis menggunakan analisis regresi linear sederhana. Hasil penelitian menunjukkan bahwa viral marketing pada sosial media berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan penggunaan layanan Si Cepat dengan nilai koefisien determinasi (R²) sebesar 0,742 atau 74,2%. Temuan ini mengindikasikan bahwa strategi viral marketing melalui platform sosial media efektif dalam mempengaruhi perilaku konsumen untuk menggunakan layanan Si Cepat.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

jibaku

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

JIBAKU (Jurnal Ilmiah Bisnis, Manajemen dan Akuntansi) Universitas Ngudi Waluyo is an electronic international journal, provides a forum for publishing the original research articles, review articles from contributors, and the novel technology news related to ...