Kesulitan dalam memahami materi sains sering dialami siswa, terutama yang bersifat abstrakseperti struktur sel, karena keterbatasan komunikasi verbal. Media diorama dengan dukunganteknologi AR dirancang untuk menampilkan objek tiga dimensi yang dapat berinteraksi secaravisual, serta dilengkapi dengan informasi berbasis visual dan bahasa isyarat. Penelitian inimenggunakan Canva dan Assembler Edu sebagai alat pembuatan media. Hasil pengembanganmenunjukkan bahwa media ini memiliki tampilan visual dan interaktif. Temuan inimenunjukkan bahwa integrasi teknologi AR dalam media pembelajaran diorama dapat menjadisolusi inovatif dalam mendukung komunikasi dan pemahaman konsep sains bagi siswa tuli.
Copyrights © 2025