Ecobankers : Journal of Economy and Banking
Vol. 5 No. 2 (2024): Ecobankers : Journal of Economy and Banking

Kontribusi Sistem Bagi Hasil Pembiayaan Mudharabah Terhadap Pengembangan UMKM Yang Berkemajuan

Fransiska, Ira (Unknown)
Harahap, Muhammad Ikhsan (Unknown)



Article Info

Publish Date
31 Aug 2024

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji implementasi sistem bagi hasil pada pembiayaan mudharabah. Pembiayaan mudharabah merupakan salah satu bentuk pembiayaan dalam sistem keuangan syariah yang melibatkan kerjasama antara pihak pemilik dana (shahibul maal) dan pihak pengelola dana (mudharib) untuk mendapatkan keuntungan bersama. Penelitian ini akan menganalisis bagaimana sistem bagi hasil diterapkan dalam pembiayaan mudharabah, serta dampak dan manfaatnya bagi kedua belah pihak. Metode penelitian yang digunakan adalah studi literatur dan analisis data sekunder. Hasil penelitian diharapkan dapat memberikan pemahaman yang lebih mendalam tentang implementasi sistem bagi hasil pada pembiayaan mudharabah, serta rekomendasi untuk pengembangan lebih lanjut dalam praktik keuangan syariah

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

EcoBankers

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

Jurnal Communicative adalah jurnal Program Studi Komunikasi dan Penyiaran Islam, Fakultas Dakwah dan Komunikasi, Institut Agama Islam Bunga Bangsa Cirebon. Jurnal Communicative merupakan jurnal publikasi ilmiah yang berupaya memfasilitasi dan menyediakan artikel ilmiah hasil penelitian empiris dan ...