Aksi Kita: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat
Vol. 1 No. 5 (2025): OKTOBER

Pemberdayaan Masyarakat Melalui Festival Anak Sholeh

Lestari, Dina Indah (Unknown)
Nurna Mila Nasuwa (Unknown)
Fijae Saputra (Unknown)
Safna Afrianda (Unknown)
Tiara Fitria (Unknown)
Dahrul Sahmi Hsb (Unknown)
Oji Saputra (Unknown)
Cut Lilis Suriana (Unknown)
Nelsa Faura Sari (Unknown)
Irfan (Unknown)



Article Info

Publish Date
19 Sep 2025

Abstract

Festival Anak Sholeh di Gampong Aron Tunong digelar menyambut HUT RI ke- 80, bertujuan mendidik karakter religius anak sejak dini. Acara dibuka oleh Keuchik Basrol Mufriadi dan diikuti puluhan anak antar dusun. Beragam lomba Islami seperti adzan, hafalan surah pendek, tilawah Al-Qur’an, serta cerdas cermat Islami dilangsungkan dengan antusias. Mahasiswa KKN Universitas Teuku Umar turut aktif dalam persiapan, pelaksanaan, dan dokumentasi, mencerminkan kolaborasi kuat antara komunitas dan akademisi. Semangat gotong-royong mempererat ukhuwah antarwarga. Festival ini menjadi wahana efektif membentuk generasi muda yang beriman, berilmu, dan berakhlak mulia.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

aksikita

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance Environmental Science Social Sciences Other

Description

Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat berisi hasil-hasil kegiatan pengabdian dan pemberdayaan masyarakat berupa penerapan berbagai bidang ilmu diantaranya pendidikan, ekonomi, agama, teknik, pertanian, sosial humaniora, komputer dan kesehatan yang ditulis dalam bahasa Indonesia maupun bahasa ...