Journal Economic Insights
Vol. 3 No. 2 (2024): Journal Economic Insights

Analisis Kinerja Keuangan Dengan Menggunakan Metode Common Size Pada PT. Industri Jamu Dan Farmasi Sido Muncul Tbk Periode 2020-2023

Fitria Yuni Astuti (Unknown)
Abdul Khafid (Unknown)



Article Info

Publish Date
30 Jun 2024

Abstract

Laporan keuangan perusahaan merupakan salah satu sumber informasi yang penting disamping informasi lain seperti informasi industry,kondisi perekonomian,pangsa pasar perusahaan, kualitas manajemen dan lainnya,untuk itu sangat dibutuhkan pengeolaan keuangan dalam mengimplementasikan laporan keuangan perusahaan dengan manajemen keuangan yang selaras dan seimbang sesuai harapan agar tercapai tujuan dari sebuah perusahaan.Penelitian ini menggunakan penelitian deskriptif komparatif dengan pendekatan kuantitatif dengan objek pada PT Industri Jamu Dan Farmasi Sido Muncul Tbk dengan menggunakan metode Common Size. dengan hasil terdapat penurunan persentase aktiva lancar yang disebabkan oleh penyusutan persediaan, terjadi penurunan pada persentase liabilitas tinginya persentase Ekuitas PT Industri Jamu dan Farmasi Sido Muncul Tbk dari segi neraca sangat likuid atau solvable meskipun dari segi profitabilitas mengalami pertumbuhan yang menurun dikarenakan peningkatan beban usaha.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

v1n1

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

Aim and Scope: 1. Enterpreneurship; 2. Human Resource Development; 3. Marketing; 4. Finance; 5. ...