JUSTIAN - Jurnal Sistem Informasi Akuntansi
Vol. 5 No. 1 (2024): Periode Maret 2024

Penerapan Zahir Accounting Dalam Pengolahan Data Keuangan PT. Aneka Tusma

Azironia, Aghita (Unknown)
Amalia, Hilda (Unknown)
Puspita, Ari (Unknown)
Ade Fitria Lestari, Ade Fitria (Unknown)



Article Info

Publish Date
31 Mar 2024

Abstract

Pengolahan data keuangan yang efisien dan akurat merupakan faktor krusial dalam menjaga kestabilan keuangan perusahaan. PT Aneka Tusma, sebuah perusahaan yang menjual berbagai jenis produk aksesoris rumah dan furniture, menyadari pentingnya pengelolaan data keuangan yang baik untuk mendukung kegiatan operasional dan pengambilan keputusan yang tepat. Penelitian ini bertujuan untuk meneliti penggunaan Zahir Accounting Versi 6 sebagai alat bantu pengolahan data keuangan pada PT. Aneka Tusma yang saat ini proses akuntansinya masih manual. Zahir Accounting merupakan salah satu software akuntansi yang cukup populer di Indonesia, yang menyediakan berbagai fitur dan modul untuk membantu proses pencatatan, pelaporan, dan analisis keuangan.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

justian

Publisher

Subject

Computer Science & IT

Description

JUSTIAN: Jurnal Sistem Informasi Akuntansi merupakan jurnal yang berisi hasil pemikiran atau penelitian pada bidang sistem informasi akuntansi. Jurnal yang dikelola Program Studi Sistem Informasi Akuntansi Kampus Kota Pontianak, Fakultas Teknologi Informasi, Universitas Bina Sarana Informatika ini ...