IKRA-ITH EKONOMIKA
Vol. 8 No. 2 (2025): IKRAITH-EKONOMIKA Vol 8 No 2 Juli 2025

PENGARUH KUALITAS PELAYANAN DAN PROMOSI TERHADAP KEPUASAN PENGUNJUNG PADA MUSEUM PERJUANGAN TNI

Zalukhu, Sariana (Unknown)
Sagala, Maduma Sari (Unknown)
Bako, Evi Novalin (Unknown)



Article Info

Publish Date
15 Jul 2025

Abstract

Permasalahan dalam penelitian ini adalah terjadinya fluktuasi pengunjung padaMuseum Perjuangan TNI dari tahun 2020-2024, kurangnya ketanggapan sebagianpara petugas dalam melakukan pelayanan yang baik dan promosi belum dilakukansecara optimal. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Pengaruh KualitasPelayanan dan Promosi terhadap Kepuasan Pengunjung pada Museum PerjuanganTNI. Penelitian ini menggunakan jenis penelitian kuantitatif. Populasi dalampenelitian ini yaitu sebanyak 10.118 pengunjung. Teknik pengambilan sampelmenggunakan accidental sampling dengan jumlah sampel 99 responden. Penentuansampel menggunakan rumus slovin. Metode analisis data yang digunakan yaituregresi linier berganda dengan pengolahan data SPSS Versi 23.Hasil analisis regresi linear berganda yaitu Y = 10,589 + 0,128X1 + 0,396 X2 + emenunjukkan bahwa kualitas pelayanan dan promosi berpengaruh positif dansignifikan terhadap kepuasan pengunjung. Hasil uji t untuk variabel kualitaspelayanan (X1) berpengaruh positif dan signifikan terhadap kepuasan pengunjungdi mana dapat dilihat nilai thitung 2.189 > ttabel 1,985 dengan uji siginifikan 0,031< 5%. serta variabel promosi berpengaruh positif dan signifikan terhadap kepuasanpengunjung. thitung 4,567 > ttabel 1,985 dengan uji signifikan (0,000) < 5%. Hasilnilai uji F terdapat pengaruh positif terhadap kepuasan pengunjung dengan nilaiFhitung = 17,809 > Ftabel 3,09. Koefisien Determinansi (R2) sebesar 0,520(25,5%), sehingga dapat dikatakan bahwa 25,5% variasi variabel bebas yaituKualitas Pelayanan dan Promosi pada model ini dapat menjelaskan variabelKepuasan Pengunjung pada Museum Perjuangan TNI sedangkan sisanya sebesar74,5% dipengaruhi oleh variabel lain.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

IKRAITH-EKONOMIKA

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

This scientific journal of IKRA-ITH Ekonomiika is a Scientific Journal for the publication of economic papers published by the YAI University Persada Indonesia Research and Community Service Institute. This scientific journal is a means of pouring ideas and lecturer papers working in the field of ...