JURNAL PERMADI: PERANCANGAN, MANUFAKTUR, MATERIAL DAN ENERGI
Vol 7 No 03 (2025): JURNAL PERMADI: PERANCANGAN, MANUFAKTUR, MATERIAL DAN ENERGI

Pengaruh Suhu Kalsinasi Terhadap Karakterisasi Kalsium Oksida dari Limbah Cangkang Kerang Kepah

Ardiansyah Arum (Unknown)
Chanisa Mutiara Azhari (Unknown)



Article Info

Publish Date
26 Sep 2025

Abstract

Kerang kepah merupakan salah satu jenis kerang yang mudah ditemukan di lautan Indonesia. Kerang kepah memiliki kandungan kalsium yang tinggi pada bagian cangkangnya. Penelitian ini bertujuan untuk mengkarakterisasi kalsium oksida (CaO) dari limbah cangkang kerang kepah (Polymesoda erosa) dengan variasi suhu kalsinasi 800°C dan 1000°C. Hasil menunjukkan suhu 1000°C menghasilkan CaO yang lebih putih dan memiliki ukuran kristal lebih kecil dan derajat kristalinitas lebih tinggi. Analisis SEM-EDS mengidentifikasi adanya peningkatan kadar Kalsium (Ca) dari 40.7% menjadi 50.6%.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

permadi

Publisher

Subject

Automotive Engineering Engineering Industrial & Manufacturing Engineering Materials Science & Nanotechnology Mechanical Engineering

Description

Jurnal Perancangan, Manufaktur dan Energi ini diterbitkan oleh Program Studi Teknik Mesin Universitas Nusa Putra, sebagai jurnal yang terbit setiap empat bulanan yang fokus menyajikan tulisan-tulisan tentang keilmuan Teknik Mesin khusunya bidang Perancangan, Manufaktur dan Energi. Jurnal ini berisi ...