WORKFORCE: Jurnal Ilmiah Manajemen dan Bisnis
Vol 1 No 2 (2024): Juli 2024

Strategi Pengembangan Pariwisata Dinas Kepemudaan Olahraga dan Pariwisata Kora Pare-Pare

Aidil (Unknown)
Rum, Muh (Unknown)



Article Info

Publish Date
30 Aug 2024

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengevaluasi strategi promosi pariwisata yang diterapkan oleh Dinas Kepemudaan Olahraga dan Pariwisata Kota Parepare, dengan fokus pada aspek periklanan, personal selling, sales promotion, publicity, dan event. Data sekunder diperoleh dari situs web resmi dan dokumen terkait. Metode analisis data kualitatif digunakan untuk menghasilkan data sistematis, faktual, dan akurat. Hasil penelitian menunjukkan bahwa strategi promosi yang diterapkan efektif dalam meningkatkan kinerja promosi dan menarik minat wisatawan. Evaluasi menunjukkan bahwa periklanan dan publikasi telah dilaksanakan dengan baik, berkontribusi pada keberhasilan Parepare dalam menarik kunjungan wisatawan dan mempromosikan potensi wisatanya secara optimal.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

workforce

Publisher

Subject

Decision Sciences, Operations Research & Management Economics, Econometrics & Finance

Description

WORKFORCE JOURNAL: Manajemen & Bisnis adalah jurnal ilmiah nasional yang menerbitkan artikel hasil penelitian, pemikiran, dan kajian ilmiah atau kajian kritis-analitis di bidang manajemen bisnis yang memberikan sumbangan pada pemahaman, pengembangan teori serta aplikasinya terhadap perkembangan ...