JURNAL EKONOMI PENDIDIKAN DAN KEWIRAUSAHAAN
Vol. 11 No. 1 (2023)

HASRAT BERWIRAUSAHA UNTUK MENJADI PENDIRI USAHA DAN MINAT BERWIRAUSAHA ONLINE: PERANAN NORMA SUBJEKTIF SEBAGAI VARIABEL MODERASI

Usman, Ahmadi (Unknown)
Syamsuddin, Syamsuddin (Unknown)



Article Info

Publish Date
22 Apr 2023

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menginvestigasi efek minat berwirausaha menjadi pendiri usaha terhadap minat berwirasuaha online dengan norma subjektif sebagai variabel moderasi. Penelitian ini menggunakan tipe penelitian kuantitatif dengan pendekatan eksplanatori. Data penelitian ini berasal dari 252 mahasiswa dari tiga perguruan tinggi di Kota Makassar yang diperoleh dengan menyebarkan kuesioner online. Partial least square–structural equation model digunakan untuk menganalisis data penelitian. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa hasrat berwirausaha menjadi pendiri usaha berpengaruh signifikan terhadap minat berwirausaha online mahasiswa. Selain itu, variabel norma subjektif melemahkan hubungan antara hasrat berwirausaha menjadi pendiri usaha dan minat berwirausaha online pada mahasiswa.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

jepk

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance Education Social Sciences

Description

Jurnal Ekonomi Pendidikan dan Kewirausahaan (JEPK) is a scientific publication that publishes scientific articles of research, study and development in the field of economics education, entrepreneurship, and economics ...