TAZKIYAH
Vol 6, No 2 (2017)

KEBERSYUKURAN PADA PENYANDANG CACAT DI YOGYAKARTA

litaputri, dwi widarna ( Fakultas Dakwah dan Ilmu Komunikasi UIN Mataram)
Rosina, Ika ( Mahasiswa Fakultas Dakwah dan Ilmu Komunikasi UIN Mataram)



Article Info

Publish Date
01 Dec 2017

Abstract

Penelitian bertujuan untuk melihat kebersyukuran pada penyandang cacat yang ada di Yogyakarta. Responden penelitian terdiri dari tiga orang cacat yang ada di Yogyakarta. Responden penelitian diambil dengan teknik snowball sampling. Penelitian ini adalah penelitian kualitatif dengan pendekatan fenomenologi, pengumpulan data dengan menggunakan observasi dan wawancara. Berdasarkan hasil penelitian dan pembahasan dapat disimpulkan bahwa terdapat dinamika psikologis yang berbeda pada penyandang cacat yang usianya bebrbeda.

Copyrights © 2017