Comprehensive Journal Law
Vol. 1 No. 1 (2023): Juni : Comprehensive Journal Law

DALAM SUATU PERLINDUNGAN TNGKAT HUKUM YANG TERHADAP DALAM TENAGA KESEHATAN PERCEPATAN COVID-19

Diah Indriyaningrum (Unknown)
Hanifah Diah (Unknown)



Article Info

Publish Date
25 Jun 2023

Abstract

pengawasan pelaksanaan pelayanan pencegahan covid-19 metode yang digunakan adalah pendekatan yuridis normatif, Keselamatan kerja tenaga kesehatan akibat pandemi Covid-19 belum dapat dilaksanakan dengan baik sebagaimana yang diamanatkan dalam peraturan perundang-undangan, dalam Pelaksanaannya hak-hak tenaga kesehatan pada masa pandemi Covid-19 masih terabaikan dan belum terpenuhi. Oleh karena itu, peran dan tanggung jawab pemerintah dibutuhkan guna memenuhi hak-hak tenaga kesehatan sebagai garda terdepan. Tenaga kesehatan rela mengabdikan dirinya untuk melayani kesehatan masyarakat dan bahkan mengorbankan nyawanya dan keluarganya demi menanggulangi penyebaran Covid-19. Rumusan masalah dalam penelitian ini adalah Bagaimana perlindungan hukum bagi tenaga kesehatan dan gugus tugas percepatan covid-19 ? dan Bagaimana bentuk pembinaan dan pengawasan pelaksanaan pelayanan pencegahan covid-19

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

Comprehensive

Publisher

Subject

Law, Crime, Criminology & Criminal Justice

Description

Comprehensive Journal Law, dengan e-ISSN : 2988-0939, p-ISSN : 2988-0920 adalah jurnal yang ditujukan untuk publikasi artikel ilmiah yang diterbitkan oleh Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat Universitas Katolik Widya Karya Malang. Jurnal ini memuat kajian-kajian di bidang ilmu hukum dan ...