Jurnal Sosial dan Teknologi
Vol. 5 No. 6 (2025): Jurnal Sosial dan Teknologi

Analisis Semiotika Konsep Patriarki Dalam Film “Ngeri-Ngeri Sedap” Karya Bene Dion

Ginting, Christoper Arung (Unknown)
Ideyani, Nadra (Unknown)
Saakinah Tamsil, Ilma (Unknown)



Article Info

Publish Date
14 Jun 2025

Abstract

Melalui media, kita bisa mengetahui tentang realitas sosial yang sering sedang terjadi di luar dari jangkauan kita,film menjadi representasi mengenai realitas sosial melalui apa yang di saksikan oleh penonton,film mengandung semiotika sebagai seni yang diartikan dalam bentuk atau tanda-tanda yang ada didalamnya, komunikasi dalam film menjadi penghubung dari setiap jalannya cerita yang telah dirangkai dengan baik,komunikasi dalam film identik dengan Semiotika, dengan menggunakan konsep Roland Barthes yang meliputi Signifier,signified,sign konotatif(Mitos),konsep patriarki menggambarkan bahwa sebuah film berlatar belakang kebudayaan.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

sostech

Publisher

Subject

Humanities Civil Engineering, Building, Construction & Architecture Engineering Environmental Science Law, Crime, Criminology & Criminal Justice

Description

Journal of Social Technology is a journal published once a month by CV. Syntax Corporation Indonesia. The Journal of Social Technology will publish scientific articles in the broad scope of social sciences and broad technological sciences such as information systems, information technology, and ...