Jurnal Sejarah dan Budaya
Vol 5 No 1 (2021): FIHROS: Jurnal Sejarah dan Budaya

Vitalitas Pelabuhan Juwana Sebagai Proses Perdagangan dan Islamisasi abad XVI-XVII

Nurul , Fatimah (Unknown)
Muhammad, Taufiq (Unknown)



Article Info

Publish Date
20 Jul 2022

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk menjelaskan vitalitas pelabuhan Juwana sekitar abad XVI-XVII dalam proses perdagangan dan islamisasi di wilayah Juwana dan sekitarnya. Penelitian ini menggunakan metode sejarah. Kerangka teori yang digunakan dalam penelitian ini adalah Fungsionalisme struktural yang dicetuskan oleh Talcott Parsons. Penelitian ini menghasil temuan bahwa pertama, Pelabuhan Juwana pernah menjadi pusat perdagangan di era pemerintahan Demak dan Mataram. Kedua, Abad XVII setelah Selat Muria dangkal Pelabuhan Juwana masih menjadi pelabuhan yang ramai memperdagangkan komoditi beras, gula dan kayu yang banyak diminati kapal-kapal yang menuju arah Batavia. Ketiga, berdasarkan data arkeologis di wilayah sekitar pelabuhan Juwana ditemukan dua makam wali yang diduga sebagai ulama yang berperan dalam islamisasi di Juwana.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

fihros

Publisher

Subject

Arts Humanities Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Social Sciences

Description

FIHROS, Jurnal Sejarah dan Budaya is a scientific publication media to enrich the growing discourse in the study of history and culture. Published twice a year in February and August. This journal is published by the Islamic History and Culture Study Program, College of Islamic Studies (STAI) Syekh ...