Jurnal Ilmiah Edutic : Pendidikan dan Informatika
Vol 12, No 1: 2025

Prototype Repository Sumber Belajar Informatika

Effindi, Muhamad Afif (Unknown)
Cahyani, Laili (Unknown)
Assani', Saffana (Unknown)
Rohman, Taufiqur (Unknown)



Article Info

Publish Date
26 Jun 2025

Abstract

Mata pelajaran Informatika dikatakan sebagai ganti dari mata pelajaran Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK) yang sebelumnya sudah dihapus keberadaannya dalam Kurikulum 2013. Meski demikian, mata pelajaran Informatika secara mendasar tidak sama dengan mata pelajaran Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK). Hal ini dikarenakan Teknologi Informasi dan Komunikasi merupakan salah satu bagian dari bahasan di dalam mata pelajaran Informatika . Di tahun pertama penyelenggaraannya, mata pelajaran Informatika tidak diselenggarakan oleh seluruh sekolah di Indonesia. Penelitian ini menyampaikan tahapan hasil analisis dan identifikasi kebutuhan prototype repository bagi portal berbagi sumber belajar mata pelajaran Informatika; serta mengembangkan prototype repository sumber belajar Informatika.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

edutic

Publisher

Subject

Computer Science & IT Education

Description

Jurnal Ilmiah Edutic Pendidikan dan Informatika is a journal published by the Informatics Education Study Program, Universitas Trunojoyo Madura. Eductic contains publications on the results of thoughts and research in the field of education and information technology. Eductic is published twice a ...