Olympus : Jurnal Pendidikan Kesehatan dan Rekreasi
Vol. 4 No. 2 (2023): Desember 2023

PROFIL KEMAMPUAN DAYA LEDAK OTOT TUNGKAI ATLET PERSIAPAN PRA PON 2023 CABANG OLAHRAGA BOLA BASKET PUTRA SULAWESI UTARA

Telew, A. A. J. (Unknown)
Langitan, F. W. (Unknown)
Pongoh , Rival Yosep (Unknown)



Article Info

Publish Date
18 Mar 2024

Abstract

Rumusan masalah yang dirumuskan dalam penelitian ini adalah sebagai berikut: Bagaimana Profil Kemampuan Daya Ledak Otot Tungkai Atlet Persiapan Pra PON 2023 Cabang Olahraga Bola Basket Putra Sulawesi Utara. Penelitian inin bertujuan untuk mengetahui Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui: Profil Kemampuan Daya Ledak Otot Tungkai Atlet Persiapan Pra PON 2023 Cabang Olahraga Bola Basket. Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah penelitian Deskriptif. Instrumen yang digunakan yaitu Vertical Jump menggunakan alat DF-Digital Vertical Jump untuk mengukur Daya Ledak Otot Tungkai. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah Atlet Persiapan Pra PON 2023 yang berjumlah 30 orang, teknik pengambilan sampel menggunakan metode total sampling. Berdasarkan hasil penelitian ini menunjukan bahwa mayoritas Daya Ledak Otot Tungkai Atlet Persiapan Pra Pon 2023 Cabang Olahraga Bola Basket Putra Sulawesi Utara berada pada kategori atas rata-rata yaitu 13 orang (43%), 11 orang (37%) memiliki daya ledak otot tungkai baik, 5 orang (17%) memiliki daya ledak otot tungkai sangat baik, dan hanya 1 orang (3%) yang memiliki daya ledak otot tungkai bawah rata-rata.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

olympus

Publisher

Subject

Education Health Professions

Description

Journal contains research theme or conceptual articles about physical education, sports, health, and recreation. The journal can be use by people, especially professionals and who concern about physical education, sports, health, and recreation. Manuscript journal contains research theme or ...