Studi ini mengkaji pendidikan postmodern anti rasisme pada siswa dan mahasiswa di blogosphere Surabaya. Menggunakan metode bersifat analisis Hacking kualitatif dan melibatkan 20 subjek baik jenis kelamin pria maupun wanita. Topik yang didiskusikan adalah siswa dan mahasiswa yang mengalami bentuk-bentuk rasisme dan kesadaran terhadap rasisme. Hasil penelitian, beberapa; pertama siswa dan mahasiswa Papua mengalami mengenali bentuk-bentuk rasisme. Kedua, pentingnya kesadaran kritis, refleksi diri, dan pengetahuan terhadap rasisme, dan. Ketika, dekonstruksi ulang terhadap bentuk-bentuk rasisme dan pengatahuan rasisme. Dengan demikian, membasmi rasisme dengan kekutan intektual daripada kekerasan verbal dan fisik, bahkan berujung pada unjuk rasa dan anarkisme.
Copyrights © 2024