ASSET: Jurnal Manajemen dan Bisnis
Vol. 6 No. 3 (2024): EDISI SEMNAS TAHUN 2023

ANALISIS ANGGARAN BANTUAN SOSIAL BNPT DINAS SOSIAL P3A PONOROGO TAHUN 2022

Pratama, Celvin Joan (Unknown)
Pratiwi, Andyta Ayu (Unknown)
Pradana, Wisnu Arya (Unknown)



Article Info

Publish Date
18 Nov 2024

Abstract

Penelitian ini dilaksanakan di Dinas Sosial, Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (Dinsos P3A) Kabupaten Ponorogo, penelitian ini bertujuan untuk menganalisis realisasi anggaran bantuan sosial untuk mengukur efektivitas dan efisiensi penyerapan anggaran bantuan sosial. yang akan digunakan sebagai alat untuk menganalisis data yang diperoleh peneliti. Data yang digunakan adalah laporan perencanaan dan realisasi anggaran bantuan sosial. Hasil yang diperoleh merupakan gambaran efektivitas dan inefisiensi realisasi anggaran yang kemudian dituangkan dalam kesimpulan dan saran.Kata kunci: Dinsos P3A, Efektifitas, Efisiensi, Realisasi Anggaran  dan bantuan social

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

ASSET

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

Asset: Jurnal Manajemen dan Bisnis is a journal published by the Department of Management, Faculty of Economics of Universitas Muhammadiyah Ponorogo (UNMUH Ponorogo) in collaboration with Universitas Muhammadiyah Ponorogo Research and Community Service. Published twice a year (Juni and Desember), ...