Jurnal Ilmu Manajemen Mulawarman (JIMM)
Vol. 8 No. 3 (2023): September

Pengaruh karakteristik pekerjaan dan karakteristik individu terhadap komitmen afektif serta kinerja pegawai

Syahrudin, Akhmad (Unknown)
Hidayati, Tetra (Unknown)
Sampeliling, Alexander (Unknown)



Article Info

Publish Date
25 Sep 2023

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji apakah Karakteristik Pekerjaan dan Karakteristik Individu berpengaruh terhadap Komitmen Afektif dan terhadap kinerja pegawai pada UPTB Pendapatan Daerah Provinsi Kalimantan Timur. Variabel bebas dalam penelitian ini adalah Karakteristik Pekerjaan dan Karakteristik Individu sementara variabel terikat adalah komitmen afektif dan kinerja pegawai. Penelitian ini dilakukan pada UPTB Pendapatan Daerah Provinsi Kalimantan Timur dengan jumlah populasi dan sampel sebanyak 70 responden. Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian kuantitatif. Metode pengumpulan data menggunakan kuesioner. Analisis data menggunakan teknik analis PLS (Parsial Least Square).

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

JIMM

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

Publikasi artikel hasil penelitian bidang Ilmu Manajemen Terbit 4 kali dalam 1 tahun Diterbitkan oleh Fakultas Ekonomi dan Bisnis ...