Innovative: Journal Of Social Science Research
Vol. 4 No. 4 (2024): Innovative: Journal Of Social Science Research

Media Sosial dalam Efektivitas Komunikasi Pelayanan Publik Instansi Pemerintah Daerah

Supriyanto, Dedi (Unknown)
Nuryanti, Nuryanti (Unknown)
Noegroho, Agoeng (Unknown)



Article Info

Publish Date
04 Aug 2024

Abstract

Media sosial telah menjadi salah satu alat komunikasi utama yang mempengaruhi berbagai aspek kehidupan, termasuk komunikasi pelayanan publik oleh instansi pemerintah daerah. Latar belakang masalah yang ada yaitu belum sesuainya harapan masyarakat terkait kualitas pelayanan publik yang diselenggarakan oleh istansi pemerintah daerah. Tujuan penelitian untuk mengeksplorasi dan manganalisis bagaimana peran media sosial dalam ffektifitas komunikasi pelayanan publik instansi pemerintah daerah. Penelitian menggunakan metode kualitatif deskriptif untuk mendapatkan pemahaman yang lebih dalam tentang tema yang dibahas dengan melalui kajian pustaka atau literatur review. Media sosial dalam komunikasi pelayanan publik pemerintah daerah akan membangun citra positif dan meningkatkan kepercayaan masyarakat. Dengan aktif, berkomunikasi, berinteraksi dan berbagi informasi melalui media sosial, instansi pemerintah daerah dapat menunjukkan komitmen mereka terhadap transparansi, akuntabilitas, dan partisipasi masyarakat. Hal ini bisa membantu mengurangi kesenjangan antara pemerintah daerah dan masyarakatnya.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

Innovative

Publisher

Subject

Humanities Computer Science & IT Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Public Health Other

Description

Innovative: Journal Of Social Science Research is a journal managed by Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai which bridges researchers to publish research results in all scientific fields (multidiscipline). This includes the fields of education, health, law, economics, IT (Informatics Engineering), ...