Innovative: Journal Of Social Science Research
Vol. 4 No. 4 (2024): Innovative: Journal Of Social Science Research

Analisis Sistem Akuntansi Penjualan dan Pembelian Barang Dagang Secara Tunai Dalam Meningkatkan Pengendalian Internal (Studi Kasus: CV. Vionis Cahaya Mutiara)

Aprilliani, Vionis (Unknown)
Eriswanto, Elan (Unknown)



Article Info

Publish Date
25 Aug 2024

Abstract

Vionis Cahaya Mutiara merupakan perusahaan yang bergerak di bidang perdagangan ponsel. Transaksi penjualan dan pembelian pada perusahaan ini menggunakan secara tunai. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis penerapan sistem akuntansi penjualan dan pembelian tunai dalam meningkatkan pengendalian internal pada CV. Vionis Cahaya Mutiara sudah sesuai dengan teori. Metode penelitian yang digunakan deskriptif kualitatif. CV. Vionis Cahaya Mutiara telah menerapkan sistem akuntansi penjualan dan pembelian tunai yang baik, dengan mengimplementasikan empat unsur kunci pengendalian internal untuk meningkatkan efektivitas operasional perusahaan.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

Innovative

Publisher

Subject

Humanities Computer Science & IT Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Public Health Other

Description

Innovative: Journal Of Social Science Research is a journal managed by Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai which bridges researchers to publish research results in all scientific fields (multidiscipline). This includes the fields of education, health, law, economics, IT (Informatics Engineering), ...