INDOGENIUS
Vol 3 No 3 (2024): INDOGENIUS

Identifikasi Nematoda Usus Pada Balita Stunting di Wilayah Kerja Puskesmas Baregbeg

Ariyadi, Rivana (Unknown)
Ruhimat, Undang (Unknown)
Gantina, Hilda Tresna Suci (Unknown)
Firdaus, Nabil Ridla (Unknown)



Article Info

Publish Date
20 Jan 2025

Abstract

Tujuan : Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengidentifikasi nematoda usus pada balita stunting di Puskesmas Baregbeg. Metode: Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif dengan menggunakan teknik purposive sampling dan dilakukan pada bulan April 2024. Penelitian ini melibatkan 30 balita yang mengalami stunting. Hasil: Hasil yang diperoleh pada 30 orang balita yang mengalami stunting di dapatkan hasil negatif tidak ditemukannya nematoda usus. Kesimpulan: Dapat disimpulkan bahwa penelitian ini menunjukan 30 balita yang mengalami stunting negatif yakni tidak ditemukan nya nematoda usus.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

indogenius

Publisher

Subject

Nursing

Description

jurnal Indogenius merupakan jurnal yang berisi artikel hasil penelitian, dan atau kajian pustaka dalam bidang ilmu keperawatan secara umum. Tujuan utama penerbitan jurnal Indogenius adalah menyediakan sarana publikasi bagi para dosen, akademisi dan peneliti untuk berbagi pengetahuan dan pemikiran di ...