ProBisnis : Jurnal Manajemen
Vol. 16 No. 5 (2025): October: Management Science

Pengaruh Customer Experience Dan Customer Engagement Terhadap Kepuasan Pelanggan Pada Wedding Organizer Hardinata Group Rantau Prapat

Liany, Aprilia Putri (Unknown)
Puddin, Khafi (Unknown)



Article Info

Publish Date
22 Oct 2025

Abstract

Penelitian ini dilakukan untuk menganalisis pengaruh Customer Experience dan Customer Engagement terhadap Kepuasan Pelanggan pada Wedding Organizer Hardinata Group Rantau Prapat. Metode penelitian yang digunakan adalah pendekatan kuantitatif dengan teknik pengambilan sampel Purposive Sampling. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh pelanggan Wedding Organizer Hardinata Group, dengan jumlah sampel sebanyak 71 responden. Data penelitian diolah menggunakan software SPSS versi 26. Hasil penelitian menunjukkan bahwa variabel Customer Experience dan Customer Engagement memiliki pengaruh positif serta signifikan terhadap Kepuasan Pelanggan pada Wedding Organizer Hardinata Group Rantau Prapat.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

ProBisnis

Publisher

Subject

Humanities Computer Science & IT Economics, Econometrics & Finance Industrial & Manufacturing Engineering Social Sciences

Description

ProBisnis: The Management Journal was previously published in print, then in 2020 it was changed to online. This journal has ISSN: 2086-7654( Print) and ISSN: 2808-7240(Online). The scope of this journal is Economics, Management, Marketing, Strategic Management, Entrepreneurship, Leadership ...