DIKBASTRA : Jurnal Pendidikan Bahasa dan Sastra
Vol. 5 No. 1 (2022): DIKBASTRA Jurnal Pendidikan Bahasa dan Sastra

Analisis nilai-nilai pendidikan karakter akhlak dilingkungan sekitar menurut "Buya Hamka”

Dara tista (Unknown)



Article Info

Publish Date
13 Aug 2022

Abstract

Artikel ini peneliti buat untuk mengkaji tentang pemikiran Pendidikan karakter akhlak dari salah satu tokoh terkemuka di Indonesia yaitu Haji Abdul Malik Karim Amrullah atau yang dikenal orang sebagai Buya Hamka. Artikel ini merupakan hasil penelitian analisis yang mencoba meneliti pendidikan karakter akhlak yang ada disekitar lingkungan yang menggunakan metode analisis data deskriptif kualiatatif, Pendidikan menurut Hamka tidak terlepas dari fungsi dan tujuannya yang melekat untuk mendidik karakter atau akhlak seseorang. Pemikiran Hamka mengenai Pendidikan, khususnya berkaitan dengan pendidikan karakter memiliki relevansi dengan pendidikan nasional pada saat ini. Pendidikan karakter holistik berbasis agama dan budaya menjadi satu solusi menjadikan pendidikan yang bermutu sehingga dapat menunjang pembangunan disegala bidang karakter yang kuat, berani, dan tidak mudah menyerah akan sangat membantu siapapun dan menjalani hidup. Tujuannya agar tersampainya pemikiran karakter buya hamka untuk menunjang karakteristik dunia pendidikan. Kata kunci: Pemikiran Buya Hamka,Pendidikan,Karakter,Islam  

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

dikbastra

Publisher

Subject

Languange, Linguistic, Communication & Media

Description

DIKBASTRA: Jurnal Pendidikan Bahasa dan Sastra is published by Program Studi Magister Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia Universitas Jambi. DIKBASTRA: Jurnal Pendidikan Bahasa dan Sastra is registered with E-ISSN: 2621-1424. DIKBASTRA: Jurnal Pendidikan Bahasa dan Sastra is published 2 (two) ...