Journal of Student Research
Vol. 1 No. 4 (2023): Juli: Journal of Student Research

KOMPLEKSITAS KETIDAKPASTIAN YANG DIALAMI MASYARAKAT MODERN MENURUT PANDANGAN DOUGLAS, BECK, DAN GIDDENS

Mohamad Rijal Izzul Haq (Unknown)
Rangga Bayu Satriya (Unknown)
Jason Marcelino Nugroho (Unknown)



Article Info

Publish Date
07 Jun 2023

Abstract

Kompleksitas kerapuhan atau ketidakpastian yang dialami oleh masyarakat modern ini menjadikan adanya suatu situasi maupun kondisi yang mana masyarakat dapat mengalami sebuah kerentanan, atau suatu kondisi-kondisi yang menyebabkan dan berdampak pada munculnya masyarakat berisiko. Masyarakat berisiko ini merupakan suatu kondisi dimana masyarakat menghadapi suatu ancaman dan ketidakpastian hidup yang semakin lama semakin besar. Ketidakpastian inilah yang membuat suatu masyarakat tidak dapat lagi memprediksi apa yang akan terjadi pada masa depan. Dalam arti lain, masyarakat berisiko ini adalah suatu kondisi dimana masyarakat menghadapi ancaman dan ketidakpastian hidup yang semakin besar, sehingga setiap individu dalam masyarakat berjuang untuk meminimalisirkan hingga mendapatkan suatu kepastian itu sendiri. Adapun dalam artikel ini akan membahas mengenai kompleksitas kerapuhan atau ketidakpastian yang dialami oleh masyarakat modern menurut pandangan Douglas, Beck, dan Giddens.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

jsr

Publisher

Subject

Humanities Computer Science & IT Economics, Econometrics & Finance Education Public Health Social Sciences

Description

Ilmu Sosial Humaniora, Pertanian, Kesehatan, Peternakan, perikanan, Politik, Pendidikan, Ilmu Teknik, Teknik Elektro dan Informatika, Desain Komunikasi Visual, Manajemen, Ekonomi dan Akuntansi, Kewirausahaan dan ...