WAHANA LITERASI: Journal of Language, Literature, and Linguistics
Vol 5, No 1 (2025): Wahana Literasi: Journal of Language, Literature, and Linguistics

Kemampuan Penggunaan Huruf Kapital Siswa Kelas X SMAN 3 Maros

Nadia, Nadia (Unknown)
Hamsa, Akmal (Unknown)
Haliq, Abdul (Unknown)



Article Info

Publish Date
30 Jun 2025

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan kemampuan penggunaan huruf kapital siswa Kelas X SMAN 3 Maros. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif, sumber ditemukan dari hasil kerja soal siswa Kelas X SMAN 3 Maros. Instrumen penelitian yang digunakan yaitu tes objektif yang berbentuk soal pilihan ganda. Teknik pengumpulan data pada penelitian ini adalah teknik tes. Teknik analisis data dalam penelitian ini yaitu mencari frekuensi setiap soal bagian huruf kapital, mencari nilai rata-rata, dan mencari kategori. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kemampuan penggunaan huruf kapital siswa Kelas X SMAN 3 Maros secara keseluruhan masih tergolong sedang, dengan nilai rata-rata yang diperoleh sebesar 40.Kata kunci: huruf kapital, kemampuan, sedang.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

wahanaliterasi

Publisher

Subject

Languange, Linguistic, Communication & Media

Description

Wahana Literasi: Journal of Language, Literature, and Linguistics publishes manuscripts on research in language teaching, literature, and linguistics. This journal features research novelties and significance for scientific advancement in one of the fields of the published manuscripts. This journal ...