Tujuan penelitian ini untuk mengetahui Pengaruh Kompensasi dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Karyawan secara parsial dan simultan pada Bengkel Dewana Motor Pamulang. Metode penelitian ini menggunakan metode analisis kuantitatif. Sampel yang digunakan adalah teknik sampel jenuh yang berjumlah 60 karyawan. Teknis analisis data menggunakan uji instrumen penelitian, uji asumsi klasik, uji regresi, uji korelasi, uji determinasi, dan uji hipotesis. Hasil penelitian menunjukan bahwa kompensasi berpengaruh secara parsial terhadap kinerja karyawan pada Bengkel Dewana Motor pamulang dengan persamaan regresi Y = 25,997 + 0,384 X1 dan kontribusi pengaruh sebesar 22,3 %, uji hipotesis diperoleh nilai
Copyrights © 2024