eProceedings of Engineering
Vol. 11 No. 3 (2024): Juni 2024

Penerapan Room Database Pada Aplikasi Pajak Bumi dan Bangunan Berbasis Mobile

Firdaus, Haekal Aulia (Unknown)
Novianty, Astri (Unknown)
Kusuma , Purba Daru (Unknown)



Article Info

Publish Date
01 Jun 2024

Abstract

Dusun Kenteng, Gading, dan Gadon adalahdusun yang terletak pada Desa Tambakselo, KecamatanWirosari, Grobogan, Jawa Tengah. Terdapat tanah sawah yangsangat luas yang dimiliki oleh masyarakat setempat. Setiaptahunnya, warga wajib untuk membayarkan pajak ke KepalaDusun. Namun pencarian data pajak masih dilakukan secaramanual yang dimana data warga pada Dusun Kenteng, Gading,dan gadon berjumlah 1254 warga. Hal ini membuat KepalaDusun kesulitan dalam melakukan pencarian data. Aplikasi inimenjadi solusi untuk kepala dusun dalam melakukan pencariandata. Dengan data yang disimpan dalam database, akan mudahbagi Kepala Dusun dalam melakukan pencarian data pajaktanah sawah. Database dibuat dengan SQLite, dandiimplementasikan pada aplikasi mobile dengan RoomDatabase. Dengan diimplementasikannya database dalamaplikasi, akan mudah melakukan administratif pembayaranpajak serta efisiensi dalam waktu pembayaran pajak tanahsawah.Kata kunci — Database, Kadus, Room Database, Sawah, SQLite

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

engineering

Publisher

Subject

Computer Science & IT Control & Systems Engineering Electrical & Electronics Engineering Engineering Industrial & Manufacturing Engineering

Description

Merupakan media publikasi karya ilmiah lulusan Universitas Telkom yang berisi tentang kajian teknik. Karya Tulis ilmiah yang diunggah akan melalui prosedur pemeriksaan (reviewer) dan approval pembimbing ...