PT XYZ mengalami permasalahan seperti hasilproduksi yang tidak stabil antara input raw material dan outputakibat adanya defect pada produksi. Adanya defect yang terjadidisebabkan oleh tidak adanya standard operating procedure(SOP) yang disepakati dan diketahui oleh seluruh pekerja danproses inspection yang hanya dilakukan sekali diakhir produksi.Adapun tujuan dari dilakukannya penelitian tugas akhir iniyaitu mengetahui proses bisnis eksisting pada perusahaan,membuat usulan perbaikan proses bisnis pada proses produksiplywood dan veneer dan melakukan penyusunan standardoperating procedur (SOP) pada proses produksi plywood danveneer menggunakan metode pendekatan perbaikan prosesbisnis. Pada penelitian ini dilakukan perancangan standardoperating procedure dengan menggunakan pendekatan businessprocess improvement. Penggunaan metode business processimprovement bertujuan untuk melakukan identifikasi aktivitasnon value added dan melakukan analisis streamlining padasetiap proses yang telah diidentifikasi. Hasil dari melakukananalisis streamlining dan pembuatan proses bisnis usulanmengenai produksi veneer dan proses bisnis usulan mengenaiproduksi plywood akan digunakan sebagai input dalam prosespembuatan standard operating procedure. Kata kunci— Standard Operating Procedure, Businessprocess improvement
Copyrights © 2024