KOMPUTASI
Vol 7 No 2 (2023)

Perancangan Aplikasi Penjualan Dan Pembelian Obat Pada Apotek Padang Lalang Prabumulih Berbasis Android

H, Nur Aini (Unknown)
Riyani, Okta (Unknown)
Panglipur, Phinton (Unknown)



Article Info

Publish Date
30 Oct 2023

Abstract

Aplikasi pencarian ketersediaan obat di Kota Prabumulih merupakan aplikasi pencarian ketersediaan obat berbasis android yang berfungsi untuk memberikan kemudahan bagi masyarakat dalam melakukan pencarian ketersediaan obat yang diinginkan pada apotek terdekat tanpa harus terlebih dahulu pergi ke beberapa apotek untuk mengecek obat yang mereka inginkan sehingga lebih efektif dan efisien. Selain berbasis Android. Aplikasi dirancang menggunakan metode RAD yang digunakan untuk merancang aplikasi berbasis android yaitu Android Studio. Aplikasi Pencarian Ketersediaan Obat Pada Apotek di Kota Prabumulih dapat menyajikan informasi yang lebih efektif dan efesien untuk mendapatkan lokasi apotek yang menyediakan obat yang dicari, dan mengetahui informasi detail obat.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

infokom

Publisher

Subject

Computer Science & IT Decision Sciences, Operations Research & Management Education Electrical & Electronics Engineering

Description

Jurnal yang berfokus dibidang Informasi, Teknologi, dan hal keilmuan yang terkait, dengan scope Komputer sains & IT, Pengambilan keputusan, Riset operasi & Manajemen, Electrical Engineering, dan ...