Jurnal Accounting Unipa
Vol 2 No 1 (2023): Jurnal Accounting UNIPA

PERAN USAHA MIKRO KECIL DAN MENENGAH DALAM MENINGKATKAN KESEJAHTERAAN MASYARAKAT DI KECAMATAN ALOK

Cresensia Wisang, Flaviana (Unknown)
Nona Dince, Maria (Unknown)
Libu Lamawitak, Paulus (Unknown)



Article Info

Publish Date
30 Jun 2023

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Peran Usaha Mikro Kecil dan Menengah Dalam Meningkatkan Kesejahteraan Masyarakat Di Kecamatan Alok.Jenis penelitian ini adalah penelitian kualitatif yang bersifat deskriptif.Data penelitian ini diperoleh dari hasil wawancara, observasi dan dokumentasi.Hasil penelitian menunjukan bahwa UMKM di Kecamatan Alok sangat penting untuk kesejahteraan masyarakat dan mengubah pendapatan masyarakat dengan adanya UMKM.Peran UMKM tidak hanya menciptakan lapangan kerja tetapi juga dapat meningkatkan kesejahateraan masyarakat.UMKM berperan penting untuk membangun perekonomian Negara khususnya terhadap ekonomi masyarakat sekitar untuk memenuhi kebutuhan hidup sehari-hari.Dalam hal ini peran Usaha Mikro Kecil dan Menengah sangat besar terhadap kesejahteraan masyarakat.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

accounting

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

Jurnal Accounting UNIPA merupakan jurnal penelitian Program Studi Akuntansi Universitas Nusa Nipa dan sebagai sarana publikasi hasil penelitian serta sharing perkembangan ilmu akuntansi,Manajemen, Bisnis, Kewirausahaan, Ekonomi. Jurnal ini memuat artikel yang belum pernah dipublikasikan sebelumnya ...