Medica Majapahit
Vol 4 No 2 (2012): Medica Majapahit

Kenakalan Remaja Penyalahgunaan Napza Dengan ADL (Activity Daily Living) Pada Narapidana Remaja Di Lembaga Pemasyarakatan Narkotika Pamekasan

Harfan Roziki (Unknown)
Enny Nur Hidayati (Unknown)



Article Info

Publish Date
14 Oct 2019

Abstract

Pasien dengan Penyalahgunaan NAPZA biasanya mengalami gangguan pada aktifitas sehari-hari (Activity Daily Living). Data dan fakta korban NAPZA berdasarkan tingkat usia, peringkat pertama adalah usia di atas 30 tahun sebanyak 73.299 orang. Berdasarkan hasil penelitian, maka dapat disimpulkan Prosentase terbesar respondennya adalah remaja berusia 14-20 tahun yaitu 72% (13 orang). prosentase terbesar yang mengalami ketergantngan ringan pada ADL sebanyak 44,4% (8 orang) Berdasarkan uji statistik Chi-Square p < α (0,000 < 0,05) menunjukkan adanya Hubungan Kenakalan Remaja Penyalagunaan Napza dengan ADL pada Narapidana Remaja di Lembaga Pemasyarakatan Narkotika Pamekasan.

Copyrights © 2012






Journal Info

Abbrev

MM

Publisher

Subject

Health Professions Medicine & Pharmacology Nursing Public Health Social Sciences

Description

The Majapahit Medical Journal is a journal dedicated to publishing research conducted by the academic community of STIKes Majapahit with the aim of improving public health. The Majapahit Medical Journal has been published online since 2009 under the guidance of LPPM with the number P-ISSN: 2085-3793 ...