Jurnal Studi Pendidikan Dasar
Vol. 1 No. 1 (2023): Juni

Kepemimpinan Kepala Sekolah dalam Menciptakan Keberhasilan Kegiatan Belajar Mengajar

Nihayah, Ummu (Unknown)



Article Info

Publish Date
11 Jun 2023

Abstract

Komponen manusia mencakup semua aspek interpersonal kepemimpinan pembelajaran penting untuk berkomunikasi, memotivasi, dan memfasilitasi sebagai peran kepala sekolah. Kepala sekolah merupakan salah satu faktor kunci dan penting dalam menciptakan sekolah yang efektif. Kepala sekolah yang efektif sebagai berikut: 1) memiliki visi yang kuat tentang masa depan sekolahnya, 2) memiliki harapan tinggi, 3) memastikan pembelajaran berjalan efektif, 4) pemanfaatan waktu secara efisien dan meminimalisasi stres dan konflik negatif, 5) mendayagunakan berbagai sumber belajar, 6) memanfaatkan informasi untuk mengarahkan perencanaan pembelajaran, 7) melakukan evaluasi dan perbaikan secara berkesinambungan. Peran kepala sekolah sebagai pemimpin di sekolahnya mempunyai arti yang penting dalam menciptakan sekolah yang efektif. Ada beberapa peran yang melekat pada diri kepala sekolah: administrator, supervisor, manajer, pemimpin, dan pendidik. Ada empat peran kepala sekolah yang efektif: penyedia sumberdaya, sumber pembelajaran, komunikator, kehadirannya selalu nampak.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

JSPED

Publisher

Subject

Education Languange, Linguistic, Communication & Media Neuroscience Social Sciences

Description

About the Journal Jurnal Studi Pendidikan Dasar atau JSPED adalah jurnal yang diterbitkan oleh Program Studi Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah (PGMI) STAI YPBWI Surabaya. Jurnal ini diterbitkan dua kali setahun pada periode Juni dan Desember sebagai wahana kajian penelitian ilmiah dalam ...